Search
Close this search box.
Lahan Belum Terbayarkan, Pemilik Segel Puskesmas PasangkayuNews TVDAERAH
Lahan Belum Terbayarkan, Pemilik Segel Puskesmas Pasangkayu

PASANGKAYU, NEWSTV.ID – Puskesmas Pasangkayu 1 kembali di palang menggunakan papan dan balok atau segel, diduga lahan bangunan gedung tersebut belum terbayarkan hingga saat ini, Selasa (24/1/2023).

Pemilik lahan sudah berkali-kali di janji untuk mendapatkan pembayaran lahan miliknya.

Menurut, anak pemilik lahan, Rahman mengatakan, sejak tahun 2018 sudah dijanji untuk menerima ganti rugi lahan milik orang tua saya (Hafid).

“Jadi, di tahun itu juga saya mengambil pinjaman uang Bank, karena lahan milik orang tua sudah mau dibayarkan, tapi itu tidak terbayarkan juga, dan yang menjanji itu masih Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa,” terangnya.

Baca Juga:  Wakapolres Tolitoli Bacakan Amanat Tertulis Kapolda Sulteng : Ajak Masyarakat Disiplin Berlalu Lintas di Jalan Raya

Rahman juga sampaikan, pada bulan November tahun 2022 lalu, kami kembali di janji oleh pihak pemerintah Pasangkayu, tapi itu juga tidak mendapatkan pembayaran lahan milik orang tua. Bahkan rumah kami sudah terancam di sita oleh pihak Bank.

“Lahan tanah seluas 2300 meter persegi, kita menjualnya seharga Rp 120.000 permeter, tapi pemerintah tidak ada perhatiannya, makanya hari ini Puskesmas Pasangkayu 1 kita segel,” kesalnya.

Lahan Belum Terbayarkan, Pemilik Segel Puskesmas PasangkayuNews TVDAERAH

Kepala Puskesmas Pasangkayu 1, Fatmawati mengatakan, pelayanan kesehatan di Puskesmas Pasangkayu kita alihkan dulu ke Pustu Tanjung Babia untuk melayani masyarakat yang akan berobat.

Baca Juga:  Kapolres Takalar Lakukan Pengecekan Kesiapan Pengamanan Kampanye Akbar Calon Bupati Takalar

“Jadi pelayanannya kita alihkan ke Pustu Tanjung Babia, sambil menunggu penyelesaian Puskesmas Pasangkayu 1,” ucapnya.

Kepala Dinas Kesehatan Pasangkayu, Samhari menyampaikan, saya akan mengahadap ke pimpinan dulu untuk membahas persoalan kasus penyegelan Puskesmas Pasangkayu 1.

“Kita berharap, semoga ada solusi secepatnya dari Bupati Pasangkayu, agar pelayanan Puskesmas Pasangkayu 1 dapat kembali di buka untuk memberikan pelayanan terhadap warga Pasangkayu yang akan berobat atau sedang sakit,” ucapnya.

IMG-20241209-WA0049
*Kapolda Sulsel Menerima Penghargaan "KPK Award" 2024 Atas Penegakan Hukum Tindak Pidana Korupsi*
IMG-20241209-WA0015
Bhabinkamtibmas Desa Popo Aktif Jaga Situasi Kamtibmas Pasca Pilkada Takalar
IMG-20241209-WA0020
Kerja Bakti Bersama Siswa SD, Koramil 1426-01/Polut Ajarkan Pentingnya Menjaga Kebersihan Lingkungan Sejak Dini
IMG-20241209-WA0024
Pererat Silaturahmi, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Komsos Dengan Warga Binaan
WhatsApp Image 2024-12-07 at 15.56
"Kuasa Hukum Wakil Bupati Maros: Peringatkan Kepala BNNP Sulsel untuk Tidak Melampaui Batas"
IMG-20241206-WA0226
Danpomdam XIV/Hsn Pimpin Upacara Penyumpahan Penyidik Pomad Secara Virtual di Aula Pomdam XIV/Hsn
Kapolda Sulsel Hadiri Silaturahmi Kebangsaan Bersama Yayasan Rumah Moderasi Makassar: Mewujudkan Kondusifitas Kamtibmas di Sulsel
Kapolda Sulsel Hadiri Silaturahmi Kebangsaan Bersama Yayasan Rumah Moderasi Makassar: Mewujudkan Kondusifitas Kamtibmas di Sulsel
IMG-20241205-WA0059
Musim Hujan Tiba, Koramil 1426-05/Marbo Bersama Warga Laksanakan Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air
IMG-20241205-WA0019
Personel Koramil 1426-06/Mapsu Laksanakan Sholat Subuh Berjamaah Bersama Warga
IMG_20241205_084810
Kepala Desa Pa'rappunganta Salurkan Bantuan Sembako Sebanyak 335 Paket